Inspirasi Busana Imlek Ala Artis Cantik Gisella Anastasia yang Bisa Kamu Tiru !

By Annisa Suminar, Selasa, 29 Januari 2019 | 16:52 WIB
Inspirasi Busana Imlek Ala Artis Cantik Gisella Anastasia yang Bisa Kamu Tiru ! (instagram.com/gisel_la)

Stylo.ID - Inspirasi busana imlek ala artis cantik Gisella Anastasia bisa banget kamu tiru Stylovers.

Dalam beberapa foto yang diunggah melalui akun instagramnya, inispirasi busana imlek ala artis cantik Gisella Anastasia bisa kamu temukan.

Tak harus bermodel cheongsam, inspirasi busana Imlek ala artis cantik Gisella Anastasia hanya dengan dress berwrana merah saja.

Dan, inilah inspirasi busana imlek ala artis cantik Gisella Anastasia yang telah dirangkum oleh Stylo khusus untuk kamu.

Baca Juga : Rayakan Ultah Gempi, Gisella Anastasia Pakai Sepatu dan Tas Branded Mewah Puluhan Juta Rupiah

1. Inspirasi Busana Imlek Ala Artis Cantik Gisella Anastasia yang Bisa Kamu Tiru ! - Dress Batik

Inspirasi Busana Imlek Ala Artis Cantik Gisella Anastasia yang Bisa Kamu Tiru ! - Dress Batik (instagram.com/gisel_la)

Tidak melulu dengan busana cheongsam, dress batik juga bisa dijadikan alternatif untuk merayakan Imlek nanti.

Seperti tampilan Gisella Anastasia yang tampil modis dengan balutan dress batik berwarna merah yang chic.

Baca Juga : Gaya Jessica Iskandar dan Gisella Anastasia Saat Pakai Busana Mirip

Dress tersebut memiliki potongan asimetris pada sisi depannya sehingga tampilannya makin stylish.

Sempurnakan dengan sepatu flatshoes hitam seperti Gisella Anastasia.

2. Inspirasi Busana Imlek Ala Artis Cantik Gisella Anastasia yang Bisa Kamu Tiru ! - Mini Dress Merah

Inspirasi Busana Imlek Ala Artis Cantik Gisella Anastasia yang Bisa Kamu Tiru ! - Mini Dress Merah (instagram.com/gisel_la)

Inspirasi busana imlek ala artis cantik Gisella Anastasia selanjutnya adalah dengan menggunakan mini dress merah sebagai ciri khas dari Imlek.

Pemilihan dress bermotif batik juga bisa dijadikan pilihan agar tampilan berkesan tradisional.

Baca Juga : Inspirasi Batik Modern Favorit Gisella Anastasia Untuk Wanita Milenial

Selain itu pemilihan dress model cut out memberikan kesan modern pada dress yang dikenakan oleh Gisella Anastasia.

3. Inspirasi Busana Imlek Ala Artis Cantik Gisella Anastasia yang Bisa Kamu Tiru ! - Gaun Merah

Pemilihan gaun berwarna merah juga bisa kamu jadikan pilihan untuk Imlek nanti.

Misalnya adalah tampilan Gisella Anastasia yang ia unggah melalui akun instagramnya.

Gisella Anastasia tampil anggun dengan balutan gaun merah perpaduan satin dan brukat pada bagian atasnya.

Baca Juga : 3 Penampilan Gisella Anastasia Menggunakan Dress yang Curi Perhatian

Pemilihan bahan lace transparan pada bagian kerahnya berhasil mmebuat tampilannya tidak hanya stylish tapi juga seksi.

Dan, itulah beberapa inspirasi busana Imlek ala artis cantik Indonesia yang bisa kamu tiru.

Selamat mencoba Stylovers. (*)