Stylo.ID - Seiring berkembangnya tren fashion, saat ini sudah banyak batik yang memiliki potongan modis, termasuk batik modern favorit Gisella Anastasia.
Tanpa memberikan kesan jadul, batik modern favorit Gisella Anastasia ini sangat cocok dipakai untuk wanita milenial.
Batik modern favorit Gisella Anastasia ini bisa memberikan kesan modis dan stylish karena memiliki potongan yang kekinian.
Baca Juga : 3 Penampilan Gisella Anastasia Menggunakan Dress yang Curi Perhatian
Walaupun sudah memiliki satu anak, namun penampilan Gisella Anastasia masih terlihat seperti ABG, sehingga batik modern favorit ini sangat cocok untuk para wanita milenial.
Penasaran seperti apa tampilan Gisella Anastasia dengan batik modern favoritnya?
Yuk simak rangkuman Nisa Stylo tentang batik modern favorit Gisella Anastasia yang bisa kamu jadikan inspirasi.
1. Inspirasi Batik Modern Favorit Gisella Anastasia Untuk Wanita Milenial - Batik Dress
Kalau dahulu busana batik hanya ditemukan dalam model kemeja atau blus, saat ini sudah banyak hadir batik modern.
Salah satunya adalah batik dress.
Dalam foto yang yang pernah diunggah Gisella Anastasia, ia tampak manis dan feminin dengan dress batik berwarna biru.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Garis Poetih Raya Festival 2025, Ivan Gunawan dan Para Desainer Siap Bawakan 350 Koleksi
KOMENTAR