Stylo.ID - Siapa nih di antara kalian yang suka banget dengan sepatu Converse? Pasti menunggu banget kan koleksi terbaru Converse?
Nah, penantianmu akan segera datang, koleksi terbaru Converse kali ini sangat memikat dengan sentuhan sparkling dan warna-warni metalik.
Yap! Koleksi terbaru Converse ini bertemakan Holiday Scene Sequins.
Terlihat dari namanya, koleksi terbaru Converse ini memiliki detail sequin, Stylovers.
Ada juga koleksi terbaru Converse dengan nama After Party.
Kayak apa sih dua koleksi terbaru Converse kali ini? Langsung simak disini ya!
Baca Juga : 6 Inspirasi Kebaya Bali Modern ala Selebriti Agar Tampil Anggun
Yap! Koleksi terbaru Converse ini sebenarnya merupakan desain dari Chuck Taylor All Star dan Ox yang dihiasi dengan warna merah, ungu, dan metalik khas sequin.
Untuk koleksi high topnya, terdapat warna-warni payet emas, silver, hitam, biru dan ungu yang memikat.
Kalau kamu pencinta low top, warna-warni yang dihadirkan dari koleksi terbaru Converse ini lebih beragam.
Potret Gemes Lyodra Manggung di Malam Tahun Baru 2025, Pakai Mini Dress Pink Ngejreng
KOMENTAR