Stylo.ID – Selain face wash, wajah berjerawat juga bisa memakai sabun muka batangan lokal loh.
Sabun muka batangan dari brand lokal memiliki bahan yang nggak kalah ampuh untuk melawan jerawat di wajah.
Soal harga, tentu saja sabun muka batangan brand lokal untuk wajah berjerawat memiliki harga yang lebih murah.
Baca Juga : 5 Rekomendasi Sabun Mandi Batang yang Ampuh Mencerahkan Kulit Tubuh
Dengan bujet kurang dari 30 ribu rupiah, kamu bisa mendapatkan sabun muka batangan lokal untuk mengusir jerawat di wajah Stylovers.
Ingin mencoba sabun muka batangan lokal untuk wajah berjerawat kalian?
Cek yuk 5 rekomendasi sabun muka batangan lokal untuk wajah berjerawat dari Erin Stylo.ID berikut.
Baca Juga : 5 Rekomendasi Sabun Mandi yang Dipercaya Ampuh Mencerahkan Kulit Tubuh
1. Sabun Muka Batangan Brand Lokal: Sariayu Anti Acne Soap
Sabun muka batangan dari produk lokal Sariayu Anti Acne Soap diklaim cocok untuk semua jenis kulit termasuk berjerawat.
Sabun muka batangan dari Sariayu ini mengandung ekstrak pegagan dan daun sirih, yang diklaim efektif mencegah timbulnya jerawat dan meregenerasi sel kulit.
Harga sabun muka batangan ini ramah di kantong loh dengan 25 ribu rupiah saja, Stylovers.
Baca Juga : 4 Rekomendasi Sabun Batang Berbahan Charcoal Untuk Wajah Berminyak
2. Sabun Muka Batangan Brand Lokal: Acnes Washing Bar
Produk skincare lokal yang terkenal cocok untuk kulit wajah berjerawat, Acnes juga punya versi sabun muka batangan.
Sabun muka batangan brand lokal untuk wajah berjerawat ini bisa kalian temukan dalam seri Acnes Washing Bar Stylovers.
Sabun muka batangan dari Acnes ini mengandung Isopropylmethylphenol, Dipotassium dan aloe vera efektif sebagai anti bakteri, mengurangi iritasi hingga melembutkan kulit.
Soal harga, sabun muka batangan brand lokal yang juga bisa dipakai untuk seluruh tubuh ini dibanderol dengan 11 ribu rupiah.
Baca Juga : Bebas Jerawat dengan 5 Rekomendasi Sabun Muka Batangan di Bawah Harga 30 Ribu Rupiah
3. Sabun Muka Batangan Brand Lokal: QL Anti Acne Soap Plus Tea Tree Oil
Terakhir ada brand kosmetik lokal QL dengan Anti Acne Soap Plus TeaTree Oil untuk wajah berjerawat.
Sabun batangan brand lokal dari QL ini mengandung ekstrak tea tree oil dan vitamin C yang mencegah timbulnya jerawat sekaligus menghaluskan kulit.
Sabun muka batangan lokal ini juga masih dengan harga terjangkau yaitu 11 ribu rupiah saja.
Baca Juga : Debu dan Kotoran Lenyap dengan 5 Sabun Cuci Muka yang Nggak Lebih dari 100 Ribu!
Tertarik mencoba sabun batangan lokal terjangkau untuk wajah berjerawat kalian Stylovers?
Selain harga yang murah dan terjangkau, tampilan wajahmu juga akan semakin #cantikmasukakal dan flawless bebas jerawat loh.
Nggak perlu ragu lagi untuk pakai produk perawatan dari brand lokal ya. (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Makin Banyak Pilihan Tenant Internasional di Kota Bekasi, Pakuwon Mall Bekasi Resmi Dibuka!
KOMENTAR