Stylo.ID - Celana jeans merupakan fashion item yang timeless dan menjadi favorit semua kalangan.
Termasuk di kalangan hijabers yang sering kali tampil dengan berbagai model celana jeans kekinian yang sedang tren.
Stylovers pasti sudah tak asing lagi dengan mix and match celana jeans yang sedang tren dan kekinian di kalangan hijabers.
Baca Juga : Inspirasi 5 Style Hijab dengan Celana Jeans ala Selebgram Kekinian
Banyaknya fashion item kekinian pasti membuat kamu kebingungan harus memilih yang mana.
Nah kali ini Ayu Stylo.ID akan membagikan 5 celana jeans kekinian yang wajib kamu miliki.
Intip yuk ulasannya biar kamu selalu tampil up to date.
Baca Juga : Cara Merawat Celana Jeans Agar Tetap Awet Meskipun Jarang Dicuci
1. Celana jeans kekinian untuk hijabers - celana jeans cropped
Celana jeans model cropped sedang tren dan kekinian di kalangan milenial, termasuk para hijabers.
Kamu bisa memadukannya bersama kaos kaki untuk menutup bagian kaki yang terbuka.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR