Stylo.ID - Paduan outfit bergaya 90-an memang masih menjadi favorit kaum milenial.
Nah, buat kamu yang ingin tampil bergaya ala 90-an untuk pergi ke kampus, sepertinya gaya busana ala Evita Nuh ini cocok jadi inspirasimu.
Yuk lihat penampilan Evita Nuh dengan gaya tahun 90-an ini.
Baca Juga : Contek Penampilan Sporty Bora Kenakan Crop Sweatshirt dengan Pilihan Fashion Item di Bawah 350 Ribu Rupiah!
Fashion influencer yang satu ini memang sering mengeksplorasi berbagai gaya busana bergaya 90-an.
Seperti yang kita tahu, gaya busana 90-an memang identik dengan permainan tabrak warna ya, Stylovers.
So, kamu bisa memadukan Polo Shirt bermotif stripe dengan jaket denim berwarna cerah, seperti warna ungu, kuning ataupun merah.
Baca Juga : Tampil Chic ala Ersya Aurelia dengan High Waist Cullot di Bawah Harga 300 Ribu Rupiah
Selanjutnya untuk menambah kesan vintage pada penampilanmu, pilihlah celana berpotongan high waist dengan model wide leg seperti yang dipakai oleh Evita Nuh kali ini.
Nah, jangan bingung untuk mendapatkan semua fashion item itu, karena Clara Stylo.ID punya rekomendasi sepaket fashion item dengan harga terjangkau yang bisa menjadi pilihanmu.
Baca Juga : Tiru Gaya Kasual Yuki Kato dengan Fashion Item Mulai 60 Ribuan Rupiah
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR