Stylo.ID - Memiliki kulit yang sangat kering pastinya membuatmu merasa tidak nyaman ya Stylovers.
Nah, selain itu kulitmu juga akan terlihat kusam dan nggak fresh.
Jika penggunaan lotion saja tidak mampu mengatasi permasalahan kulit keringmu, sepertinya kamu harus mencoba body butter deh!
Baca Juga : Bergaya Feminin ala Amanda Rawles dengan Statement Belt dan Mini Dress Murah!
Dengan bahan dasar butter dan minyak essensial, body butter akan memberikan kelembapan yang lebih tinggi pada kulit.
Eitss nggak cuma itu, teksturnya yang lebih padat dan kandungan minyak yang lebih banyak ini juga dapat membuat kelembapan kulit bertahan lebih lama dibandingkan hasil yang diberikan body lotion.
So, berikut ini rekomendasi body butter yang dapat membantu merawat kulit keringmu secara maksimal.
Baca Juga : Rekomendasi Deconstructed Wrap Denim Skirt ala Nagita Slavina di Bawah Harga 200 Ribu Rupiah
Simak, yuk!
1. Herborist Body Butter
Harga: 15 ribu rupiah di bukalapak.com
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR