Kamu bisa pilih sunscreen dengan komposisi penting seperti zinc, titanium dioxide dan avobenzone.
Kalau kamu punya produk sunscreen yang belum pernah dipakai, sebaiknya lihat tanggal expirednya terlebih dahulu.
Baca Juga : Curi Gaya Chic Nikita Willy dengan Rok di Bawah 200 Ribu Rupiah
#Perlukah Re-apply Setiap Saat?
Kalau kamu sedang berkegiatan diluar seperti berenang atau berjemur di pantai, sebaiknya aplikasikan sunscreen setiap 2 sampai 3 jam sekali.
Tanpa melakukan reapply, sunscreenmu hanya akan bertahan selama 4 sampai 6 jam.
Lalu gimana nih kalau kamu ingin re-apply sunscreen tapi sudah pakai makeup?
Tenang Stylovers, kamu bisa gunakan mineral powders atau translucent powder yang mengandung SPF.
Sunscreen memang harus diaplikasikan sebelum penggunaan makeup supaya bisa melindungi kulit lebih maksimal.
Nah Stylovers, itu tadi tips penggunaan dan pemilihan sunscreen yang tepat.
Baca Juga : 6 Rekomendasi Brush Cleanser Mulai dari Harga 45 Ribu Rupiah
Cocok banget kan dengan cuaca panas di Indonesia?
Jangan lupa untuk selalu tampil #cantikmasukakal ya, Stylovers! (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Makin Banyak Pilihan Tenant Internasional di Kota Bekasi, Pakuwon Mall Bekasi Resmi Dibuka!
KOMENTAR