3. Bilas kuas
Pastikan semua busa dari sampo hilang saat membilas kuas makeup.
Eitss kalian juga harus memastikan bagian dalam kuas juga terkena air ya, Stylovers.
Untuk memastikannya, kalian bisa menggunakan tangan untuk menampung air dan meremas dengan lembut pada bulu kuasnya.
BACA JUGA: Tips Menjaga Kulit Tetap Cantik dan Sehat di Iklim Tropis Indonesia, Kamu Wajib Tahu!
4. Keringkan dengan cara yang benar
Langkah selanjutnya dalam cara membersihkan kuas makeup adalah dengan memerasnya.
Gunakan jari-jari kalian untuk memeras bulu-bulu kuas kosmetik hingga airnya habis.
Setelah itu, gosokkan kuas ke handuk atau tisu makan untuk mengangkat sisa-sisa kosmetik dari kuas jika masih ada.
5. Merapikan bentuk kuas
Nah, ingat ya Stylovers, tidak hanya rambutmu, kuas makeup yang telah basah terkena air juga harus kembali dibentuk agar tetap rapih.
Jangan sampai air yang ada di bagian kuas menetes pada bagian kayu pegangannya, karena kayu tidak dapat bertahan lama jika terus menerus terkena air.
Kalian hanya perlu menggantungnya dengan kepala kuas menghadap ke bawah.
Ternyata mudah kan, untk membersihkan dan merawat kuas makeupmu?
BACA JUGA: Intip Tren Gaya Rambut Wanita Terkini dari Berbagai Negara di Eropa, Classy Banget!
Selamat mencoba tips di atas, Stylovers! (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Spotlight 2024, AM By Anggiasari X MANIKA Luncurkan Koleksi Causality untuk AM Autumn Winter 2024-2025
KOMENTAR