Brand lokal Viva ternyata mengeluarkan produk eye base loh untuk membuat eyeshadow lebih tahan lama.
Teksturnya bening dan agak cair sehingga membuat produk ini lebih mudah menyerap pada kelopak matamu.
Meskipun harganya murah meriah, tapi soal kualitas nggak perlu diragukan lagi deh, produk ini patut buat kamu coba.
BACA JUGA: Tips Menghilangkan Bekas Jerawat dengan 3 Bahan Alami, Ampuh Banget!
2. La Tulipe Eyeshadow Base
Harga: 30 ribu rupiah
Beda dari sebelumnya, eyeshadow base dari La Tulipe ini memiliki formule berbentuk cream sehingga mudah untuk dibaurkan ke kelopak mata.
Eyeshadow base ini juga tidak berwarna alias transparan, jadi nggak akan mengubah warna makeup kamu.
BACA JUGA: 5 Rekomendasi Hand Cream Mulai dari Harga 10 Ribu Rupiah yang Patut Kamu Coba!
3. LT Pro Eyeshadow Primer
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR