Stylo.ID - Busana dengan motif plaids memang nggak lekang oleh waktu ya, Stylovers.
Apalagi busana motif plaids kini hadir dengan motif dan warna yang beragam.
(BACA JUGA: Sneakers Pastel Diprediksi Jadi Tren Musim Ini, Kamu Wajib Punya Biar Makin Kekinian!)
Kamu bisa tampil kasual maupun formal dengan busana bermotif plaids.
Kali ini ada inspirasi untuk tampil kasual dengan busana serba plaids dari beauty vlogger Nanda Arsyinta nih.
Nanda mengenakan blazer dengan motif plaids dan dipadukan dengan mini skirt bermotif sama.
Dan untuk alas kakinya ia memilih sepasang dad sneakers yang lagi ngetren akhir-akhir ini.
(BACA JUGA: H&M Luncurkan Koleksi Parfum dengan 25 Aroma yang Berbeda, Cocok Untuk Milenial nih!)
Stylovers tertarik untuk mencoba style kasual ala Nanda ini?
Berikut ini Bunga Stylo.ID sudah menyiapkan rekomendasi fashion item yang terjangkau, simak terus ya!
KOMENTAR