Putri Diana pun tampil percaya diri mengenakan paduan dua fashion item ini dan melengkapi penampilannya dengan topi, belt, hingga sepatu koboi.
Kamu bisa tampil ala Putri Diana dengan dua rekomendasi fashion item ini, atau padukan saja dengan t-shirt kesayangan kamu.
(BACA JUGA: Kamu Wajib Tahu, Inilah 5 Manfaat Tersembunyi dari Bedak Bayi Untuk Kecantikan)
#Pomelo – Keyhole Tie Neck Tee
Harga: 209 ribu rupiah
(BACA JUGA: Tiru Gaya Playful Alika Islamadina dengan Pilihan Fashion Items di Bawah Harga 250 Ribu Rupiah)
#Pomelo – Stripe Cropped Tee
Harga: 209 ribu rupiah
(BACA JUGA: 5 Makeup Remover dari Brand Lokal dengan Harga di Bawah 30 Ribu Rupiah yang Layak Kamu Coba!)
2. Shirt + Jeans
KOMENTAR