Kandungan Witch Hazel dan Caffeinenya dipercaya dapat menghilangkan kantung bawah mata dan bengkak sehabis bangun tidur.
Kamu juga bisa memasukkan produk ini kedalam kulkas supaya bisa menambah efek dingin pada saat pemakaian.
Produk ini bisa kamu dapatkan dengan harga 65 ribu rupiah saja!
(BACA JUGA: Tren Gaya Rambut ‘Glass Hair’ ala Selebriti Hollywood yang Layak Kamu Coba!)
Nah, Stylovers tertarik untuk mencoba produk yang mana nih?
Selamat tampil #cantikmasukakal ya, Stylovers! (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Mengenal Betty Epsilon Idroos, dari Asisten Dosen Hingga Perempuan Satu-satunya di Jajaran Komisioner KPU RI
KOMENTAR