Stylo.ID - Aksesoris anting dengan berbagai bentuk memang nggak pernah lekang oleh waktu.
Contohnya seperti big earring yang kembali diminati.
Nggak hanya big earrings, anting berukuran panjang juga kini semakin diminati.
Bagi kamu yang sedang mencari inspirasi untuk tampil glamur, long drop earrings bisa jadi pilihan.
( BACA JUGA :Nggak Harus Mahal, yuk Miliki Rambut Sehat dengan Deretan Produk Hair Tonic di Bawah Harga 50 Ribu Rupiah)
Jika kamu mengenakan pakaian glamor yang simple dan dipadukan dengan long drop earrings maka penampilanmu akan terlihat stunning.
Dari sekian banyak anting yang beredar, long drop earrings dengan detail mutiara atau pearl nih yang paling menarik perhatian.
Idol Kpop Jisoo dan Jennie BLACKPINK sudah pernah mengenakan pearl long drop earrings loh!
( BACA JUGA :Kylie Jenner Kenakan Busana Bertabur 70 Ribu Kristal Swarovsky di Pesta Ulang Tahunya yang Ke 21)
Stunning banget kan penampilan mereka?
Long drop earrings yang mereka kenakan umumnya dibanderol dengan harga jutaan rupiah.
Karena terbuat dari bahan emas atau silver asli, bukan imitasi.
Nah, jika kalian ingin tampil glamor dengan pearl long drop earrings ternyata ada loh versi dengan harga lebih terjangkau.
Bentuknya juga mirip dengan yang dipakai oleh Jisoo dan Jennie.
( BACA JUGA :Tiru Penampilan Feminin Simpel dengan White Dress ala Hailey Baldwin dengan Harga yang Affordable)
1. Faux Pearl Chain Link Drop Earrings - Silver
149 ribu rupiah
Mirip kan dengan yang dipakai oleh Jisoo?
Kamu bisa memadukan pakaian pesta yang simpel dengan anting ini.
Dengan harga dibawah 150 ribu rupiah kamu sudah bisa mendapatkan anting yang mirip dengan Jisoo.
( BACA JUGA :Ketahui Tipe Tiny Sunglasses yang Sesuai dengan Bentuk Wajahmu Sebelum Mengikuti Trennya, Biar Nggak Salah Pilih!)
2. Pearl Drop Earrings - Gold
99 ribu rupiah
Jika kalian menginginkan anting long drop yang lebih simple, mungkin ini bisa jadi pilihan.
Panjangnya sama hanya saja detail mutiaranya dibuat seminimalis mungkin.
Kabar baiknya lagi anting ini bisa kamu dapatkan dengan harga dibawah 100 ribu rupiah!
( BACA JUGA :Tampil Kalem dengan Paduan Gamis ala Vebby Palwinta, yuk Contek dengan Busana yang Affordable!)
#Tips
Sebelum memutuskan untuk menggunakan anting dengan model long drop pastikan keadaan daun telingamu terlebih dahulu.
Selain lebih berat dibanding anting pada umumnya, bahan yang terdapat dalam anting tersebut juga perlu diperhatikan.
Karena nggak semua orang bisa pakai anting dengan bahan imitasi.
( BACA JUGA :Tengah Diminati, 4 Brand Ternama Keluarkan Koleksi Graphic Tee Bergambar Logo Minuman dengan Harga di Bawah 300 Ribu Rupiah!)
Salah-salah daun telingamu malah mengalami iritasi.
Nah, itu tadi beberapa pilihan pearl long drop earrings dari Stylo.ID.
Stylovers sudah siap tampil glamour dengan salah satunya? (*)
KOMENTAR