Wajah Bulat
Pada wajah berbentuk bulat, panjang dan lebar wajah cenderung hampir sama besarnya.
Selain itu, bagian pipi pada pemilik wajah bulat sangatlah menonjol hingga bahkan terkesan chubby.
Untuk area contour dan highlight yang digunakan pada pemilik wajah bulat sebenarnya hampir sama dengan wajah kotak.
Yang membedakan, pada pemilik wajah bulat, area contour dibaur lebih maju sampai jarak 3 jari ke arah bibir.
Area contour yang dibuat lebih maju memberikan ilusi pipi lebih tirus dan tidak menonjol.
Kamu yang wajahnya bulat, cobain yuk trik ini.
( BACA JUGA : Nggak Harus Mahal, Berikut Deretan Produk Makeup di Bawah 50 Ribu Rupiah yang Nggak Bikin Kantong Jebol!)
Wajah Oval
Pemilik wajah ini, bisa dibilang sangat amat beruntung.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Makin Banyak Pilihan Tenant Internasional di Kota Bekasi, Pakuwon Mall Bekasi Resmi Dibuka!
KOMENTAR