Stylo Indonesia - Menggunakan alas kaki seperti sandal jepit menjadi favorit banyak orang.
Yap, tak hanya perempuan, pria juga banyak yang suka menggunakan sandal untuk acara kasual.
Sandal jepit sering jadi alas kaki siap tempur yang bisa dipakai di manapun.
Nah, Stylovers sendiri serin pakai sandal jepit, kah?
Kalau kamu suka pakai sandal jepit, coba deh, perhatikan kebersihan area sela jari kaki.
Penting sekali untuk merawat area sela kaki untuk mencegah timbulnya rasa sakit saat pakai sandal.
Jika sudah terjadi seperti ini, kamu perlu untuk mengecek area sela jari kaki agar mendapatkan perawatan yang tepat.
Berikut ini penyebab dari timbulnya rasa sakit di sela jari kaki yang perlu kamu ketahui.
Ada infeksi bakteri
Luka kecil atau lecet di sela-sela jari kaki bisa terinfeksi bakteri jika kebersihan kaki kurang terjaga.
Ini bisa menyebabkan nyeri, pembengkakan, dan keluarnya cairan.
Bersihkan kaki dengan sabun antibakteri setiap hari, dan obati luka dengan antiseptik.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR