Lakukan perawatan ini jika tidak ada iritasi.
Lidah buaya
Siapkan gel lidah buaya alami.
Kamu bisa oleskan gel lidah buaya ke area yang burik dan diamkan selama 15-20 menit, lalu bilas dengan air hangat.
Lidah buaya terkenal karena sifatnya yang melembapkan dan menenangkan kulit.
Baca Juga: Pemutih Pantat yang Cepat dan Murah, Berbahan Alami Langsung Kinclong
Lulur minyak kelapa dan gula
Kamu bisa menggunakan 2 sendok makan gula pasir dan 2 sendok makan minyak kelapa.
Campurkan gula dan minyak kelapa untuk membuat lulur.
Gosokkan campuran ini dengan gerakan melingkar di area pantat yang burik.
Lulur ini membantu mengangkat sel-sel kulit mati dan melembapkan kulit.
Pakai vitamin E
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Rayakan Ulang Tahun ke-20, FIORI Luncurkan Crop Top, Celana Kulot, dan Hijab Edisi Spesial
KOMENTAR