Stylo Indonesia - Beby Tsabina akhirnya telah resmi menikah dengan Rizky Natakusumah pada hari Minggu (23/06/24).
Akad nikah pasangan tersebut diadakan di Hotel Mulia Senayan, Jakarta Pusat, dengan mengangkat budaya Aceh.
Resepsi pernikahan Beby Tsabina dan Rizky Natakusumah juga diadakan di hari dan tempat yang sama, pada malam harinya.
Acara resepsi berlangsung meriah dengan kehadiran banyak tamu yang memadati aula hotel.
Sebagai bintang acara di hari pernikahannya, Beby Tsabina tentu tampil maksimal dengan bantuan para profesional.
Pertama-tama, aktris kelahiran tahun 2002 ini mempercayakan gaun pengantin yang dikenakannya kepada desainer Monica Ivena.
Beby Tsabina memesan gaun custom super megah yang membuat dirinya tampak seperti princess dalam negeri dongeng.
Dipilih gaun dengan desain ball gown classic yang mengembang pada bagian bawah.
Tak hanya mengembang, gaun pengantin Beby Tsabina juga tampak panjang di bagian belakang.
Baca Juga: Ratusan Juta Bertengger di Tangan Kurusnya, Jam Tangan Branded Dian Sastro Curi Perhatian
Selain memiliki desain yang megah, tampilan gaun pengantin Beby Tsabina juga sudah spektakuler dari pemilihan kainnya nih, Stylovers.
SPOTLIGHT Indonesia 2024, Il Teatro Della Moda Indonesia Pamerkan Karya Busana Perpaduan Seni Kerajinan Italia dan Budaya Indonesia
KOMENTAR