Stylo Indonesia - Stylovers, sudah tahu belum apa saja manfaat nanas untuk pria?
Selain menyegarkan, buah nanas juga dikenal kaya akan kandungan air dan vitamin.
Khususnya untuk laki-laki, ternyata buah nanas juga punya manfaat lebih, lho!
Buah nanas dipercaya memiliki manfaat yang berkaitan dengan sperma laki-laki.
Yuk, simak apa saja manfaat nanas untuk pria berikut ini!
1. Meningkatkan produksi sperma
Dilansir dari halodoc.com, konsumsi nanas bisa meningkatkan produksi sperma bagi laki-laki.
Buah ini dipercaya bisa membantu meningkatkan pembentukan sperma.
Buah ini memilliki kandungan enzim yang disebut bromelain.
Enzim ini bisa merangsang pembentukan hormon testosteron.
Baca Juga: Manfaat Nanas untuk Miss V, Bau Tak Sedap Hilang dan Jadi Lebih Manis!
Dengan begitu, produksi sperma juga ikut mengalami peningkatan.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cerita Nadila Ernesta Mengalami Psoriasis, Penyakit Kulit Kronis! Bagaimana Penanganannya?
KOMENTAR