Stylo Indonesia - Bahan satin dikenal dengan kemewahan dan kilau yang lembut, memberikan tampilan yang elegan dan anggun.
Sebab, diklaim mampu menggambarkan kesan kemewahan namun tetap memberikan kenyamanan yang diperlukan dalam berbagai aktivitas selama perayaan lebaran.
Mulai dari dress satin dengan potongan A-line yang feminin hingga setelan dua-potong dengan sentuhan modern, desain busana satin memberikan ruang kreativitas bagi para desainer.
Potongan yang longgar dan flowy juga menjadi pilihan populer, menciptakan siluet yang memukau dan nyaman.
Mau coba Dress satin untuk datang ke kondangan? Kenapa tidak!
Ini dia rekomendasi rok satin duyung bikin pangling harga mulai Rp70 ribuan.
LAVEELAA| Rok Satin/Rose Skirt
Dalam dunia fashion wanita, rok atau skirt merupakan salah satu pakaian yang eksis sejak lama keberadaanya.
Pada era modern, pakaian ini kerap dijadikan pembeda antara perempuan yang feminin dan tomboy.
Coba juga rok bentuk duyung satu ini, milik Laveelaa!
Dibanderol dengan harga Rp63.000 hingga Rp73.000 sesuai ukuran yang masih tersedia.
Beli di shopee LAVEELAA
Cherrywett.Id| Rok Satin Silk Duyung / Mermaid Satin Skirt
Diketahui, rok sendiri memiliki banyak model yang bisa disesuaikan dengan bentuk tubuh serta occasion ketika rok itu dipakai.
Kamu bisa memilih toko satu ini yang memiliki banyak warna.
Beli di shopee Cherrywett.Id
Revanofficialbyniara | Satin Skirt Duyung/Rok Satin Duyung
Rok satu ini punya potongan pola seperti huruf A.
Jika kamu memiliki permasalahan pada betis yang besar, dan nggak percaya diri akan hal itu, kamu bisa mengatasinya dengan rok duyung satin ini.
Rok satu ini bisa menutupinya tanpa membuatmu terlihat membosankan.
Untuk rok satin ini dibanderol dengan harga Rp57.500 hingga Rp73.500 tergantung ukurannya.
Beli di shopee Revanofficialbyniara
Selamat mencoba!(*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR