Stylo Indonesia - Lebaran adalah momen yang dinantikan oleh banyak orang, di mana keluarga berkumpul untuk merayakan hari raya bersama-sama.
Namun, setelah ramainya perayaan tiba saatnya untuk kembali ke rutinitas sehari-hari.
Salah satu hal yang perlu dilakukan adalah membersihkan rumah dari sisa-sisa kegiatan Lebaran.
Bersih-bersih pasca Lebaran penting untuk menjaga kebersihan agar rumah terasa lebih segar dan rapi, serta kesehatan keluarga karena bisa mengurangi risiko penyakit dan infeksi.
Stylovers pasti pernah menemukan noda tinta yang terselip di pakaian.
Noda tinta pada pakaian menjadi masalah bagi banyak orang, khususnya kaum ibu.
Namun, banyak orang tak memahami betul bagaimana menghilangkan noda tersebut.
Dilansir kompas.com, ada beberapa bahan rumah tangga yang sebetulnya bisa dimanfaatkan untuk menghilangkan noda tinta pada pakaian.
Apa saja?
1. Garam
Membubuhkan garam pada noda tinta yang masih basah bisa mempermudah proses menghilangkannya.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cosmetic Day 2024 Resmi Ditutup dengan Transaksi Sebesar Rp215 Juta Hanya Dalam 4 Hari
KOMENTAR