Stylo Indonesia - Menjelang Lebaran 2024, apakah kamu ada yang hendak mudik, Stylovers?
Mudik menjadi momen yang paling dinantikan saat Lebaran, karena banyak orang yang akhirnya bertemu keluarga lagi.
Setelah sekian lama merantau, mudik saat Lebaran membuat hangat suasana kumpulan.
Soal alat transportasi yang digunakan, ada alat transportasi umum maupun pribadi.
Biasanya jika menggunakan transportasi pribadi, kamu enggak perlu ragu soal waktu dan barang bawaan.
Kita bisa mengatur lebih santai dengan kendaraan pribadi.
Akan tetapi, kalau membawa mobil sendiri ketika mudik, bagaimana dengan produk perawatan yang digunakannya?
Berikut ini, simak yuk pilihan skincare yang pas dipakai saat mudik Lebaran.
Sabun pembersih
Barang yang satu ini bisa kamu bawa kemanapun karena kamu bisa membersihkan wajah dengan cepat.
Gunakan sabun pembersih saat diperlukan ya, Stylovers.
Hindari mencuci wajah terlalu sering untuk mencegah kulit kering dan mengelupas.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR