Stylo Indonesia - Stylovers, apakah kamu menemukan adanya bintik-bintik pada area Miss V?
Tekstur kulit yang tidak merata atau munculnya bintik-bintik pada area kewanitaan bisa disebabkan oleh beberapa faktor.
Ada jenis bintik-bintik yang tidak berbahaya, tetapi ada juga jenis lainnya pada kulit yang perlu kamu perhatikan.
Sebab, bintik-bintik yang muncul di area kewanitaan bisa juga menjadi gejala dari masalah yang lain.
Yuk, simak penjelasan lebih lanjut mengenai bintik-bintik di Miss V berikut ini!
Miss V Bintik-bintik, Bahaya Enggak Sih?
Pertama, Stylovers perlu memerhatikan seperti apa bintik-bintik yang berada di area kewanitaan tersebut.
Apabila bintiknya berukuran kecil, berwarna putih atau sama dengan kulit, dan tersebar merata, ada beberapa kemungkinan dari bintik-bintik tersebut.
1. Keratosis pilaris
Keratosis pilaris atau yang juga kerap disebut kulit ayam atau chicken skin adalah keadaan kulit yang muncul bentol kecil seperti jerawat.
Baca Juga: Kenapa Tetap Hamil Padahal Pria Sudah Ejakulasi di Luar Miss V? Cek Faktanya Nih Sebelum Berbuat!
Kondisi ini bisa diatasi dan cenderung tidak berbahaya.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR