1. Lebih Mudah Tumbuh Keriput
Kulit yang kering dapat lebih mudah menimbulkan keriput yang cukup dalam pada kulit.
Keriput yang cukup dalam akan sangat sulit disamarkan dengan produk skincare apapun.
Tak hanya membentuk keriput baru, kulit kering karena tidak menggunakan moisturizer juga dapat memperburuk tampilan keriput dan garis halus yang sudah ada.
2. Permukaan Kulit Menjadi Kusam dan Bersisik
Tidak menggunakan pelembap, lingkungan kering, dan udara kering dapat membuat kondisi kulit menjadi sangat buruk.
Tak hanya memiliki tampilan kering, kulit juga bisa lebih mudah iritasi karena skin barrier yang rusak.
Tampilan wajah juga bisa menjadi kusam dan tidak menyenangkan untuk dilihat.
3. Memperburuk Jerawat
Kulit kering dapat membuat jerawat menjadi lebih parah, untuk itu pelembap harus selalu digunakan.
Untuk kulit berjerawat, pilihlah pelembap dengan kandungan oil-free, fragrance-free, dan non-comedogenic yang tidak akan bereaksi pada jerawat.
4. Makeup Tidak Akan Terlihat Flawless
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Mengenal Carmen, Trainee SM Entertainment Asal Bali yang Menjadi Sorotan di Korea Selatan
KOMENTAR