Stylo Indonesia - Stylovers, pengalaman menjadi seorang Ibu tentu menjadi hal yang paling membahagiakan.
Mulai dari penyesuaian fisik seorang Ibu pasca melahirkan, mengurus anak, dan salah satu hal yang paling membedakan peran Ibu dengan Ayah yaitu menyusui.
Orang lain mungkin bisa turut serta mengurus anak seperti yang Ibu lakukan, tetapi menyusui, adalah karunia yang diberi Sang Pencipta untuk seorang Ibu mengasihi anaknya.
Nah, ternyata, momen menyusui bagi seorang Ibu terkadang tak berjalan mulus.
Mulai dari kemungkinan asi yang keluarnya terbatas atau belum lancar, cara pelekatan bayi yang belum maksimal ke puting susu, ASI yang keluarnya terlalu banyak sehingga menyulitkan bayi menyusu, hingga puting lecet.
Nah, permasalahan puting lecet sering menyiksa seorang Ibu yang sedang mengalami masa pemulihan pasca melahirkan sekaligus menyusui anak.
Buat Stylovers yang sedang mengalami puting lecet, kamu tak sendirian, loh.
Untuk meredakan rasa nyeri puting susu yang lecet, berikut ini ada rekomendasi salep puting lecet yang bisa kamu coba.
Krim lansinoh
Krim Lansinoh mengandung lanolin dan umumnya digunakan oleh Ibu menyusui untuk meredakan ketidaknyamanan pada puting.
Produk ini diketahui aman dan biasanya tidak perlu dicuci sebelum menyusui.
Baca Juga: Nggak Dimasukin Bisa Keluar, Ini Cara Merangsang Puting Payudara yang Bisa Bikin Wanita Klimaks
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR