Berikut ini adalah cara yang tepat untuk memotong bulu hidung:
Setelah beberapa waktu, bulu hidung mungkin akan tumbuh kembali dan terlihat lagi dari luar.
Stylovers hanya perlu mengulangi langkah di atas setiap kali bulu hidung sudah tumbuh kembali.
Meski bukan solusi permanen, cara di atas adalah yang paling aman untuk mencegah bulu hidung mengganggu penampilan.
Bolehkah Mencabut Bulu Hidung?
Melakukan waxing ataupun mencabut bulu hidung tidak direkomendasikan.
Sebab, mencabut bulu hidung satu per satu bisa menyebabkan ingrown hair dan infeksi.
Selain itu, kedua cara tersebut juga bisa menyakiti kulit di bagian dalam rongga hidung.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Alat Cukur Bulu Kemaluan Wanita, Mudah Dipakai dan Aman
Nah, itu dia Stylovers bagaimana cara cukur bulu hidung dengan aman.
Sekarang kamu bisa tampil lebih percaya diri tanpa harus berisiko terluka deh, Stylovers! (*)
Baca Juga: Cukur Bulu Kemaluan Pakai Apa? Ini 3 Pilihan Alat yang Aman dan Mudah!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR