Gejala trikomoniasis di antaranya adalah bau yang kuat dari Miss V terutama setelah berhubungan seksual, keputihan berwarna kuning atau hijau, serta gatal.
Jika Stylovers mengalami gejala tersebut, sebaiknya segera berkonsultasi ke dokter untuk mendapatkan diagnosis dan penanganan yang tepat.
#5. Pola makan
Bau dari vagina juga bisa dipengaruhi oleh apa yang Stylovers konsumsi.
Makanan dengan bau yang kuat seperti bawang-bawangan dan makanan pedas bisa membuat bau vagina kurang enak.
#6. Sperma
Sperma memiliki kandungan alkalin yang bisa mengganggu keseimbangan pH pada vagina.
Jika Stylovers khawatir dengan bau Miss V setelah berhubungan seksual, sebaiknya menggunakan kondom.
Baca Juga: Miss V Bau Setelah Berhubungan Intim, Ketahui Penyebab dan Cara Mengatasinya!
Cara Mengatasi Bau Miss V
Dilansir dari health.com, inilah cara mengatasi dan mencegah bau Miss V:
#1. Jaga kebersihan
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR