Lalu, ada juga penyebab terakhir dan yang sepertinya sering dialami, yakni penggunaan kosmetik.
Stylovers, perhatikan kembali kosmetik yang kamu gunakan, apakah cocok dengan kandungannya? Apakah sudah kadaluarsa?
Sebab, bisa jadi oemicu jerawat di alis karena tidak cocok menggunakan produk tersebut.
Adapun produk tersebut ialah pensil, browcara, hingga alat spoolie.
Perhatikan juga kebersihannya, karena alat makeup yang kotor bisa memicu masalah jerawat, lho.
Maka dari itu, bisa disimpulkan bahwa jerawat di alis bisa disebabkan karena masalah kebersihan, yuk, beri perhatian lebih mulai sekarang. (*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Dulu Jarang Dapat Belanja dari Baim Wong, Kini Paula Verhoeven Pamer Jaket Simpel Harga Fantastis
KOMENTAR