Menggunakan deodoran terlalu banyak dan memiliki wangi parfum yang kuat menjadi salah satu penyebabnya.
Selain itu, mengenakan pakaian yang tidak mudah menyerap keringat rentan bikin ketiak basah dan bau.
Menggunakan pakaian dalam dan baju berulang kali tanpa dicuci juga menyebabkan bau ketiak tanpa disadari.(*)
Baca Juga: Anti Burket! Ini Cara Memilih Sabun Mandi untuk Menghilangkan Bau Ketiak yang Benar
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR