Stylo Indonesia - Stylovers mungkin pernah bertanya-tanya, apakah setelah memakai sheet mask harus cuci muka?
Pertanyaan apakah setelah memakai sheet mask harus cuci muka ini mungkin muncul lantaran Stylovers belum yakin dengan langkah skincare yang tepat.
Dengan mengetahui apakah setelah memakai sheet mask harus cuci muka atau tidak, Stylovers bisa melakukan rutinitas skincare dengan benar.
Yuk, simak jawaban apakah setelah memakai sheet mask harus cuci muka atau tidak berikut ini!
Yup, sehabis memakai sheet mask, sebaiknya Stylovers melakukan langkah perawatan kulit yang tepat.
Meskipun beberapa sheet mask mengklaim tidak perlu dibilas sehabis dipakai, tetap ada beberapa langkah yang bisa Stylovers lakukan.
Berikut ini adalah langkah untuk memaksimalkan manfaat sheet mask dan menjaga kulit agar tetap bersih:
#1. Cuci muka
Sebelum memakai sheet mask, pastikan wajah Stylovers bersih dari kotoran dan makeup.
Sebaiknya mencuci muka terlebih dahulu sebelum memakai sheet mask.
Baca Juga: 3 Rekomendasi Sheet Mask untuk Mencerahkan Wajah di Bawah Rp 20 Ribu
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Cosmetic Day 2024, Bahas Tuntas Soal Perlindungan Kulit di Era Perubahan Iklim Bersama AYOM
KOMENTAR