Stylo Indonesia - Masalah bekas luka bisa bisa terjadi di siapa saja, mungkin kamu juga kerap mengalaminya.
Akan tetapi, bagi orang yang punya kondisi khusus, bekas luka sering lama hilangnya dan bisa semakin banyak.
Akhirnya, banyak orang mencari cara menghilangkan bekas luka yang ampuh.
Bekas luka sebenarnya bisa hilang dengan sendirinya, namun bagi orang yang punya permasalahan darah manis maka waktunya akan jauh lebih lama.
Mengingat hal tersebut, perlu bantuan produk atau penggunaan bahan alami untuk menghilangkan bekas luka.
Yap, ternyata kamu bisa menghilangkan bekas luka pakai bahan alami! Penasaran? Simak sampai habis.
1. Kunyit
Pertama ada kunyit yang bisa bantu menghilangkan bekas luka kamu karena mengandung zat antiseptik dan zat antiradang.
Caranya mudah, cukup tumbuk beberapa kunyit sampai halus, lalu aplikasikan pada bekas luka secara merata dan tunggu selama 20 menit lalu bilas.
Baca Juga: Rekomendasi Handbody yang Bisa Menghilangkan Bekas Luka dan Memutihkan
2. Cuka apel
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR