Stylo Indonesia - Ini dia tips memilih lipstik nude yang sesuai dengan warna kulit masing-masing!
Pernahkah Stylovers mengalami tampilan wajah menjadi pucat karena menggunakan lipstik nude?
Karena tampilan yang kurang maksimal tersebut, akhirnya banyak orang yang merasa jika tidak cocok dalam menggunakan lipstik nude.
Padahal, alasan lipstik nude tampak pucat saat digunakan bukan karena Stylovers tidak cocok semata.
Kemungkinan besar, Stylovers salah memilih warna lipstik nude yang sesuai dengan warna kulit yang dimiliki.
Untuk Stylovers yang masih belum tahu, lipstik nude bukanlah lipstik pucat dengan satu warna saja.
Dikutip dari redapplelipstick.com, lipstik nude merupakan jenis lipstik dengan varian warna yang sangat mirip dengan warna kulit seseorang.
Sehingga, beda warna kulit akan membutuhkan pilihan lipstik nude yang berbeda pula.
Jangan sampai Stylovers malah menggunakan lipstik nude untuk warna kulit terang, saat Stylovers memiliki kulit sawo matang, begitu juga sebaliknya.
Baca Juga: Tips Memilih Krim Pemutih Ketiak dan Selangkangan yang Aman!
Kali ini, Stylo Indonesia akan berikan tips memilih lipstik nude sesuai warna kulit.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Syahrini Lebih Pilih Pamer Tas dan Tutupi Wajah Bayinya Saat Foto keluarga, Ternyata Segini Harganya?
KOMENTAR