Stylo Indonesia - Stylovers sedang mencari rekomendasi mukena mini anti nerawang?
Saat ini, bepergian sembari membawa alat sholat tidak perlu repot lagi karena adanya mukena mini.
Ukuran mukena mini yang sebesar telapak tangan, membuat produk ini tidak akan memakan banyak tempat pada tas para wanita.
Pilihan mukena mini sekarang sudah sangat beragam loh, Stylovers.
Banyak online shop yang mengeluarkan koleksi mukena mini dengan beragam warna dan desain yang berbeda.
Namun Stylovers jangan sampai salah beli, karena beberapa ada yang memiliki bahan terawang, ya!
Nah, berikut ini 4 rekomendasi mukena mini anti nerawang mulai dari Rp60 ribuan saja.
Check this out!
Baca Juga: 5 Deodorant Alami untuk Menghilangkan Bau Ketiak dan Keringat, Ampuh!
1. Online Shop Kayoorayoo - Mukena Travelling Mini
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR