Stylo Indonesia - Apakah Stylovers pernah cuci celana dalam menguning?
Bagi perempuan, pasti pernah merasakan pengalaman cuci celana dalam menguning.
Cuci celana dalam menguning hal yang umum dialami perempuan karena keluarnya keputihan.
Nah, keputihan sendiri bisa menjadi indikasi dari kondisi fisik perempuan.
Keluarnya keputihan sebenarnya hal yang wajar, Stylovers.
Ketika beraktivitas, tanpa disadari keputihan bisa keluar dari vagina perempuan, sehingga munculah noda kuning pada celana dalam.
Sebagian besar keputihan merupakan hal yang normal dan merupakan cara tubuh membersihkan diri serta menjaga keseimbangan pH vagina.
Penting sekali bagi Stylovers untuk mencari tahu kategori keputihan yang dialami apakah hal yang wajar atau berbahaya.
Hal ini berkaitan erat dengan kesehatan tubuh di area organ intim.
Ada beberapa jenis keputihan yang dapat menjadi tanda adanya masalah kesehatan yang lebih serius.
Yuk, cari tahu selengkapnya tentang tanda bahaya dari celana dalam yang menguning berikut ini.
Cuci Celana Dalam Menguning Tanda Keputihan Berbahaya? Simak Ulasannya - Muncul aroma yang tidak biasa
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Rayakan Ulang Tahun ke-20, FIORI Luncurkan Crop Top, Celana Kulot, dan Hijab Edisi Spesial
KOMENTAR