Stylo Indonesia - Stylovers apakah sudah tahu cara pakai deodoran yang benar?
Udah pakai deodoran tapi ketiak masih hitam? Bisa jadi ada yang salah dari cara pakai deodoran yang kamu lakukan!
Meski terkesan gampang, cara pakai deodoran enggak boleh sembarangan, nih!
Cara pakai deodoran bakalan bikin kerja deodoran semakin optimal dan memberikan hasil yang diinginkan.
Nah, kamu harus simak cara pakai deodoran yang benar agar enggak bikin ketiak hitam, berikut ini!
Baca Juga: Malah Bikin Ketiak Hitam, Ini Kesalahan Pakai Deodoran yang Sering Dilakukan
1. Memilih Deodoran
Hal pertama yang harus kamu lakukan agar ketiak tidak menghitam akibat penggunaan deodoran yaitu memilih deodoran yang sesuai dengan jenis kulit.
Jika kulit kamu sensitif, pilihlah deodoran yang teksturnya lembut dan bebas alkohol.
Hindari deodoran yang berwarna putih atau krim, karena biasanya produk tersebut mengandung bahan yang dapat menyebabkan ketiak menghitam.
Baca Juga: Ketiak Jadi Bau Asem dan Bikin Baju Menguning Karena Pakai Deodoran?
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR