Hindari kebiasaan merokok yang memberikan dampak buruk bagi tampilan dan kesehatan gigi dalam jangka panjang yang sulit hilang.
Kurangi juga mengonsumsi makanan dan minuman mengandung pewarna yang kuat penyebab perubahan warna dan kerusakan pada gigi.(*)
Baca Juga: Bau Mulut karena Gigi Berlubang? Lakukan Langkah Ini Agar Bau Busuk Tidak Menyebar!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR