Stylo Indonesia - Banyak yang beranggapan bahwa deodoran membuat ketiak hitam.
Banyaknya yang percaya deodoran membuat ketiak hitam tak jauh dari pengalaman masing-masing saat menggunakan deodoran.
Tak sedikit yang mengeluhkan deodoran membuat ketiak hitam karena penggunaan deodoran tertentu.
Namun, benarkah deodoran membuat ketiak hitam?
Deodoran merupakan produk yang digunakan untuk mencegah bau badan dan keringat berlebih.
Harganya yang terjangkau membuat produk ini sangat dekat dengan masyarakat.
Bahkan penggunaannya bisa meningkatkan tingkat kepercayaan diri karena mengurangi bau badan.
Pada dasarnya, deodoran tidak menyebabkan ketiak menjadi hitam.
Namun, ada beberapa faktor yang dapat menyebabkan ketiak menjadi gelap.
Faktor utamanya adalah penggunaan deodoran yang salah atau produk yang mengandung bahan kimia tertentu.
Baca Juga: Kenapa Makan Bawang Bikin Ketiak Bau? Ternyata Banyak Orang Tak Sadar
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Rayakan Ulang Tahun ke-20, FIORI Luncurkan Crop Top, Celana Kulot, dan Hijab Edisi Spesial
KOMENTAR