Kemudian, masukkan tepung beras ke dalam mangkuk sebanyak setengah gelas kecil.
Lalu tambahkan 3-4 gelas sendok makan susu, agar tepung beras berubah tekstur menjadi adonan.
Setelah itu, Stylovers bisa langsung gunakan adonan masker pada permukaan wajah yang bersih.
Bisa didiamkan hingga maksimal setengah jam untuk mendapatkan hasil terbaik.
Setelah itu, tinggal basuh masker menggunakan air hangat.
Digunakannya tepung beras dalam masker wajah ini, tak terlepas dari manfaat yang dimiliki.
Dilansir dari bebeautiful.in, tepung beras telah lama dipercaya sebagai bahan alami untuk menciptakan kulit cerah, lembut, dan putih.
Bahkan, tepung beras juga dipercaya dapat melindungi kulit dari kerusakan sinar matahari, loh!
Baca Juga: 5 Masker Alami untuk Mencerahkan Wajah, Langsung Coba di Rumah!
(*)
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Borong Penghargaan Dangdut, Ayu Ting Ting Tampil Glamor Berbalut Dress Mini Berkilau
KOMENTAR