Stylo Indonesia - Berikut battle clay mask menghilangkan komedo viral, Skintific VS Barenbliss.
Ganggu penampilan, battle clay mask menghilangkan komedo viral Skintific VS Barenbliss wajib Stylovers lihat.
Apalagi Stylovers dengan jenis kulit berminyak, battle clay mask menghilangkan komedo viral Skintific VS Barenbliss semakin penting Stylovers ketahui.
Mengetahui battle clay mask menghilangkan komedo viral Skintific VS Barenbliss bisa menjadi solusi Stylovers merawat kulit wajah secara optimal.
Yuk, langsung simak battle clay mask menghilangkan komedo viral Skintific VS Barenbliss dari Stylo Indonesia.
1. Battle Clay Mask Menghilangkan Komedo Viral, Skintific VS Barenbliss: Kandungan
Skintific Alaska Volcano Clay Mask diperkaya glycolic acid dan probiotics yang punya banyak manfaat baik untuk merawat kulit wajah.
Kandungannya membersihkan dan mengangkat komedo serta mengeksfoliasi dan mendetoks kulit wajah sekaligus.
Barenbliss I'm Pore-fect Amazon Glow Clay Duo merupakan clay mask 2 in 1 dengan black clay dan white clay.
Mengandung natural AHA, BHA, PHA, arbutin, niacinamide dan centella asiatica yang membersihkan kulit dari minyak, komedo dan pori-pori tersumbat secara optimal sekaligus memperkuat skin barrier.
Baca Juga: Battle Moisturizer Skin Barrier Murah Viral, The Originote VS Scarlett
2. Battle Clay Mask Menghilangkan Komedo Viral, Skintific VS Barenbliss: Tekstur
Skintific Alaska Volcano Clay Mask memiliki tekstur clay yang membersihkan dan memperbaiki tekstur kulit wajah dengan lembut sekaligus.
Barenbliss I'm Pore-fect Amazon Glow Clay Duo juga hadir dengan tekstur clay yang membersihkan kulit wajah tanpa membuatnya kering.
3. Battle Clay Mask Menghilangkan Komedo Viral, Skintific VS Barenbliss: Ukuran dan Harga
Skintific Alaska Volcano Clay Mask dikemas dalam botol jar dengan isi 55 gr dibanderol seharga Rp 139.000.
Barenbliss I'm Pore-fect Amazon Glow Clay Duo dikemas dalam botol jar dengan isi 110 gr dibanderol seharga Rp 109.000.
Kedua clay mask menghilangkan komedo viral ini bisa didapatkan di beauty store dan online stotre.(*)
Baca Juga: Battle Sunscreen Skin Barrier Murah Viral, The Originote VS Azarine
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR