Stylo Indonesia - Rambut berminyak disebabkan oleh hormon, apakah Stylovers pernah dengar?
Permasalahan rambut berminyak sering kali membuat kita pusing, karena tampilan lepek yang bikin kita terlihat ga oke.
Ternyata, masalah rambut berminyak disebabkan oleh hormon bisa terjadi oleh siapapun.
Ada beberapa faktor penyebab rambut berminyak, salah satunya yaitu hormon.
Bagi Stylovers yang mengalami rambut berminyak, coba cari tahu yuk disebabkan oleh apa saja berikut ini.
Penyebab rambut berminyak - Keseringan menyentuh rambut
Wah kebiasaan menyentuh rambut memang seakan sulit untuk tidak dilakukan oleh perempuan ya, Stylovers.
Nah, bagi kamu yang sering menyentuh rambut, ternyata berisiko menyebabkan rambut mudah berminyak.
Area tangan rentan kotor karena sering digunakan untuk beraktivitas dan menyentuh banyak hal.
Maka dari itu, rambut jadi mudah berminyak jika sering disentuh dengan tangan.
Untuk mencegahnya, kamu bisa mengurangi kebiasaan ini dan biasakan memastikan kulit tangan bersih sebelum menyentuh rambut.
Penyebab rambut berminyak - Genetik
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR