Stylo Indonesia - Sudah menjadi rahasia umum jika Amanda Manopo bekerja keras di setiap sinetron yang ia bintangi.
Baru-baru ini Amanda Manopo keluar dari sinetron Ikatan Cinta.
Amanda Manopo justru makin mendapat perhatian dari netizen meski tak lagi jadi pemeran utama sinetron.
Siapa sangka jika gaya perempuan cantik berzodiak Sagittarius ini justru makin disorot akan gayanya.
Ia baru-baru ini tampil dengan outfit yang modis dan mencuri perhatian.
Sebuah dompet dari brand mewah Hermes jadi perhatian netizen nih, Stylovers.
Hermes dikenal sebagai brand mewah yang harga produknya tentu selangit.
Namun, aktris cantik kelahiran tahun 1999 ini mampu mengoleksi tas dan dompet Hermes.
Tak lain dan tak bukan karena kerja keras dan jerih payahnya stripping sinetron ya, Stylovers.
Yuk, langsung saja kita intip gaya mantan pemeran Andin Ikatan Cinta kali ini!
Baca Juga: Janda Kayak ABG, ABG Kayak Janda, Intip Adu Gaya Ayu Ting Ting VS Amanda Manopo saat Ngehost!
Potret Serba Pink Marshanda Kenakan Off-Shoulder Dress, Makin Cantik dan Memikat!
KOMENTAR