- Iritasi dan inflamasi pada kulit
- Sensitivitas kulit terhadap sinar matahari meningkat
Oleh sebab itu, sebaiknya Stylovers menghindari penggunaan baking soda untuk mengobati jerawat ataupun bekasnya, ya.
Gunakan saja obat totol jerawat yang dijual bebas dan sudah terdaftar di BPOM atau berkonsultasi ke dokter jika masalah jerawat dan bekasnya sudah cukup parah.
Nah, itu dia Stylovers bahaya baking soda untuk menghilangkan bekas jerawat. Jangan sembarangan dalam merawat kulit wajah, ya! (*)
#SemuaBisaCantik
Baca Juga: Apakah Baking Soda Aman untuk Wajah? Ketahui Hal Ini Sebelum Mencoba DIY!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Potret Gemes Lyodra Manggung di Malam Tahun Baru 2025, Pakai Mini Dress Pink Ngejreng
KOMENTAR