Potretnya dengan rambut panjang tanpa poni berhasil bikin netizen terpesona.
Wajah Manda kali ini lebih terlihat dewasa dibandingkan penampilan sebelumnya.
Wanita kelahiran 6 Desember 1999 itu terlihat mengenakan busana seksi dengan model belahan dada rendah.
Busana yang dikenakannya adalah sebuah blus ketat warna abu-abu dengan model square neck.
Gadis berusia 23 tahun itu tampil memukau dengan rambut panjang yang menutupi sebagian dadanya.
Makeup yang dikekanakan lebih condong ke warna pink nude yang cenderung membuat wajah jadi terkesan lebih dewasa.
Dilihat sekilas penampilan Manda dengan rambut panjang ini seperti aktris Korea Lee Da Hee yang kini bermain serial Island.
Netizen yang melihat penampilan pemain Mermaid in Love ini pun bertanya-tanya mengenai perubahan gaya rambut barunya.
Banyak yang menduga Amanda telah mendapat project film atau sinetron baru.
Baca Juga: Contek Outfit Olahraga Serba Pink Ala Amanda Manopo Ikatan Cinta!
Berikut tanggapan netizen melihat penampilan terbaru istri Aldebaran.
@hurahuratime: Rambut panjang mirip Lee Da Hee.
@rafalinas: Ad projek baru kah manda dngn rmbut pnjng nyaa?????..mkin cantik dn tirus ????
@hanaayunda1: Idola ku????????????????
@loly_rendan: Nok ku tambah mempesona ???? yg panas ???????????? makin ????????????????????????????????
@ria_nalbessy0312: Keong baru muncul lagi,,si cantik makin cantik ????????
@hasriani6941: Myidola myprincess ❤️
Nah kalau pendapat Stylovers bagaimana nih dengan perubahan rambut baru Amanda Manaopo ini?(*)
Mengenal Betty Epsilon Idroos, dari Asisten Dosen Hingga Perempuan Satu-satunya di Jajaran Komisioner KPU RI
KOMENTAR