Produk ini diklaim dapat mengangkat kotoran berlebih, menutrisi kulit, sekaligus mencerahkan dan melembapkan kulit.
Dengan ukuran 60gr, gentle cleanser dari Hanasui ini memiliki harga sekitar Rp18 ribuan.
2. Zoya Cosmetics Sarae Low pH Gentle Gel Cleanser
Menurut klaimnya, gentle cleanser dari Zoya Cosmetics ini memiliki kandungan utama seperti glycerin, betaine, panthenol, allantoin, niacinamide, dan chamomile.
Sesuai dengan namanya, produk ini memiliki tekstur gel transparan yang ringan dan segar, sehingga nyaman saat digunakan.
Dikemas dengan ukuran 90gr, gentle cleanser ini memiliki harga sekitar Rp39 ribuan.
Baca Juga: 3 Rekomendasi Sabun Cuci Muka untuk Kulit Berjerawat di Bawah Rp 50 Ribu
3. Bioaqua 7X Ceramide Moisturizer Cleanser
Produk dari Bioaqua ini memiliki basis asam amino yang diklaim dapat membersihkan kulit secara lembut.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Mengenal Carmen, Trainee SM Entertainment Asal Bali yang Menjadi Sorotan di Korea Selatan
KOMENTAR