Stylo Indonesia - Bagi pemula makeup tentu bingung untuk memutuskan membeli bedak padat atau bedak tabur.
Apakah kamu salah satu yang masih mempertimbangkan di antara bedak padat atau bedak tabur, Stylovers?
Memilih produk makeup penting untuk hasil makeup, salah satu nya ialah memilih bedak padat atau bedak tabur.
Tentu ada beberapa kriteria untuk memutuskan apakah kita memerlukan bedak padat atau bedak tabur.
Stylo Indonesia merangkumnya dalam artikel ini selengkapnya.
Pastikan kamu simak sampai habis ya, Stylovers!
Perbedaan utama antara bedak padat dan tabur adalah formulanya.
Bedak padat lebih mudah digunakan dan bisa lebih berpigmen daripada bedak tabur.
Bedak tabur adalah formula bedak halus yang dirancang khusus untuk mengatur tata rias dan mengaburkan kulit.
Bedak tabur juga dapat dengan mudah mengendap menjadi garis-garis halus, membuat kulit makin terlihat bertekstur.
Baca Juga: Makeup Mulus Glowing Tanpa Foundation? Cuma Pakai Bedak Padat
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Solusi Panas Dalam yang Kekinian, COOLTOPIA Lemon Lime Inovasi Terbaru dari KINO
KOMENTAR