Stylo Indonesia - Apakah Stylovers tahu manfaat garam untuk kecantikan?
Yap, tak hanya sebagai bumbu dapur, ternyata manfaat garam untuk kecantikan sudah dipercaya banyak orang.
Manfaat garam untuk kecantikan pada dasarnya ada banyak, salah satunya adalah mampu mengangkat sel kuit mati.
Lantas, apalagi manfaat garam untuk kecantikan? Simak sampai habis, ya!
1. Manfaat Garam Untuk Kecantikan - Mengangkat Sel Kulit Mati
Seperti yang sudah disebutkan di atas, salah satu manfaat garam untuk kecantikan adalah bisa mengangkat sel kulit mati.
Garam bisa menjadi eksfoliator alami yang membantu untuk mengangat sel kulit mati pada kulit.
Untuk mengangkat sel kulit mati, ada baiknya kamu menggunakan garam laut dengan tekstur yang sedikit lebih kasar.
Caranya pun cukup mudah, campurkan seperdelapan garam laut, cuka apel secukupnya dan 2 potongan daun mint yang sudah dihaluskan.
Oleskan campuran tersebut pada wajah dan berikan pijatan lembut dengan gerakan melingkar. Jika sudah, bilas sampai bersih dengan air hangat.
Baca Juga: Apakah Garam Bisa Menghilangkan Jerawat? Ini Faktanya Menurut Ahli!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Artkea Annual Show 2024 Bertajuk Poise yang Terinspirasi dari Keseimbangan dan Harmoni Kehidupan
KOMENTAR