Stylo Indonesia - Menjelang perayaan Natal, tampilan kulit glowing tentu menjadi dambaan setiap perempuan.
Rayakan Natal dengan kulit glowing bisa didapatkan dengan pemakaian bodycare secara rutin.
Nah, Stylovers, kamu bisa mempersiapkan diri sebelum rayakan Natal dengan kulit glowing.
Kali ini Stylo mau racunin kamu dengan aneka bodycare yang wajib kamu pakai.
Bodycare ini bisa membantu mencerahkan kulitmu menjelang perayaan Natal.
Langsung saja simak rekomendasinya berikut ini, yuk.
Rayakan Natal dengan Kulit Glowing, Bodycare Ini Wajib Kamu Pakai - St. Ives Renew & Purify Sea Salt & Pacific Kelp Exfoliating Body Wash
St. Ives Renew & Purify Sea Salt & Pacific Kelp Exfoliating Body Wash adalah sabun mandi lembut yang diperkaya dengan kandungan garam mineral dan ekstrak pacific sea kelp.
Membantu membersihkan kulit agar terasa lebih halus, bersih, dan segar.
Kamu bisa menggunakan St. Ives Renew & Purify Sea Salt & Pacific Kelp Exfoliating Body Wash diikuti dengan Body Lotion St. Ives untuk hasil terbaik.
Kamu bisa membelinya di kisaran harga 60 ribu Rupiah.
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Mengenal Betty Epsilon Idroos, dari Asisten Dosen Hingga Perempuan Satu-satunya di Jajaran Komisioner KPU RI
KOMENTAR