Stylo Indonesia - Rekomendasi serum salicylic acid yang viral dan menjadi populer.
Apakah Stylovers sedang mencari produk skincare untuk mengatasi jerawat?
Jika iya, maka serum salicylic acid bisa menjadi pilihan.
Sudah menjadi rahasia umum di kalangan pencinta skincare, bahwa salicylic acid merupakan kandungan yang dapat digunakan untuk mengatasi jerawat.
Sehingga, produk skincare khusus jerawat pada umumnya memang menggunakan salicylic acid sebagai kandungan utama.
Dari banyaknya jenis produk skincare, produk jenis serum merupakan produk dengan konsentrasi salicylic acid yang lebih besar.
Sehingga, serum salicylic acid dapat lebih ampuh mengatasi dan mengobati jerawat jika dibandingkan dengan produk-produk lainnya.
Nah, di bawah ini Stylo Indonesia sudah kumpulkan informasi terkait produk-produk serum salicylic acid yang menjadi populer akhir-akhir ini.
Ada produk apa saja?
Baca Juga: Rekomendasi Argan Oil untuk Rambut Berkilau, Harga Terjangkau Banget!
1. The Originote Acne B5 Serum - 20ml
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Rekomendasi Kafe untuk Momen Natal dan Tahun Baru, Makanan dan Minumannya Juara!
KOMENTAR