#2. Cara Mengobati Cantengan di Jari Tangan: Propolis SM
Merupakan produk herbal propolis yang dapat membantu mengobati berbagai macam penyakit.
Dapat mengobati permasalahan pada kulit dengan dioleskan langsung ke permukaan kulit yang mengalami masalah.
Propolis SM bisa didapatkan di toko online dengan harga Rp 85.000 untuk kemasan botol tetes ukuran 6 ml.
#3. Cara Mengobati Cantengan di Jari Tangan: Sagestam
Merupakan salep dengan kandungan Gentamisin Sulfat, antibiotik spektrum luas yang efektif untuk pengobatan topikal pada infeksi kulit primer dan sekunder yang disebabkan oleh bakteri.
Kandungan Gentamisin Sulfat mudah terserap pada kulit yang terinfeksi.
Salep ini merupakan golongan obat keras, sehingga penggunaan obat ini harus dengan resep dokter.
Sagestam bisa didapatkan di apotek dengan harga Rp 19.000 untuk kemasan tube ukuran 10 gram.
Nah, itu dia Stylovers rekomendasi salep sebagai cara mengobati cantengan di jari tangan. Mana yang jadi pilihanmu? (*)
#SemuaBisaCantik
Baca Juga: Cara Mengatasi Kuku Cantengan dengan Cuka Apel, Langsung Sembuh!
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
KOMENTAR