Stylo Indonesia - Bagaimana cara memudarkan dark spot?
Dark spot atau bintik hitam merupakan kondisi dimana sebagian area kulit, memiliki warna yang lebih gelap dari kulit lainnya.
Dark spot terdiri tidak mudah untuk dihilangkan secara total dan membutuhkan kesabaran ekstra.
Berbagai cara bisa dilakukan untuk menghilangkan atau memudarkan dark spot agar tidak begitu terlihat.
Bisa dilakukan treatment dokter atau menggunakan perawatan bahan-bahan alami.
Jika Stylovers ingin mencoba memudarkan dark spot menggunakan bahan alami, maka Stylo Indonesia bisa kasih solusinya!
Di bawah ini, Stylo Indonesia akan kasih tips mudah memudarkan dark dpot menggunakan satu bahan alami saja.
Apa yang perlu dipersiapkan?
Baca Juga: Kulit Sawo Matang Bisa Cerah, Begini Cara Agar Kulit Tidak Kusam!
Satu bahan yang perlu Stylovers siapkan adalah buah Pepaya.
Dikutip dari byrdie.com, pepaya merupakan buah yang kaya akan Alpha-Hydroxy Acids (AHAs).
StopBeautyShaming merupakan kampanye gerakan nyata dari Stylo Indonesia.
Stylo Indonesia adalah platform media & komunitas organik terlengkap mengenai dunia lifestyle, fashion dan beauty bagi dan seluruh perempuan Indonesia.
Rayakan Ulang Tahun ke-20, FIORI Luncurkan Crop Top, Celana Kulot, dan Hijab Edisi Spesial
KOMENTAR